Jumat, 10 Januari 2014

Cara Hasil Posting dari Blog Otomatis Tampil di Twitter

Gambar logo Twitter.

Apakah Anda termasuk blogger yang memiliki akun di Twitter dengan cukup banyak pengikut? Jika Ya, maka tidak ada salahnya untuk memanfaatkan cara berikut ini untuk meningkatkan pembaca setia dari blog Anda.

Caranya cukup mudah, yakni dengan mengaktifkan fitur yang ada di Twitter, yakni otomatis tampilnya setiap kali kita posting di blog ke Twitter.

Berikut langkah lengkapnya agar dapat mengaktifkan fitur tersebut:


Artikel terkait:



  1. Pertama-tama bukalah http://twitterfeed.com/.
  2. Klik register now
  3. Isilah kolom kosong dengan data yang diperlukan.
  4. Jika sudah dan sukses, lalu klik create feed.
  5. Isi alamat email Anda dan buat password, jika ada tanda ok, berarti telah sukses.
  6. Pilih Configure Publishing Services.
  7. Pada Name Feed & Add Source URL, Isilah Feed Name: Pusatnya Solusi.
  8. Blog URL or RSS Feed URL (help): http://solusibaik.blogspot.com/feeds/posts/default (test rss feed).
  9. Pada menu advanced setting, Update frequency: check for new post (30 menit sekali, satu jam sekali), dan post up to  1/2/3/4/5 new update(s) at a time.
  10. Jika ada notifikasi feed was successfully created, berarti sukses.
  11. Lalu pilih "Now click on the social network(s) you want to post to".
  12. Available service: klik twitter.
  13. Masukkan username dan password dari account Twitter Anda.
  14. Lalu klik create service.
  15. Service created successfully, berarti langkah Anda benar.
  16. All Done!

Saya sangat senang jikalau Anda berkenan memberikan komentar tentang artikel ini.
Klik disini untuk download artikel diatas.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar